Breaking News
Tulis & Tekan Enter
Logo

Rapat Evaluasi dan Monitoring tahun 2022

Rapat tahunan merupakan agenda rutin di akhir tahun yang dilakukan Yayasan Forum Adil Sejahtera 90 (YFAS), rapat tahunan ini dilaksanakan untuk melihat sampai dimana rencana kerja  tahun 2022 yang sudah dilaksanakan, adakah program kerja yang belum dilakuakn dan harus dilaksanakan tahun ini juga, dari refleksi dan pelaksanaan program yang sudah disampaikan tiap koordinator program dari rapat ini juga akan didapat strategi apa yang akan dilaksanakan agr program kerja yang sudah diraencanakan di awaltahun dapat terrelaisasi.

Mengambil tempat di Bandung tepatnya di The 101 Hotel rapat kerja ini dilaksanakan selama tiga hari yaitu 16-18 Desember 2022. Seperti tahun-tahun sebelumnya rapat kali ini juga diikuti mtra YFAS yaitu FGSBM,

Banyak hal yang disampaikan dalam rapat kerja kali ini,apalagi tahun 2022 ini adalah akhir dari proyek pertiga tahunan dengan BftW yang merupakan funding dari YFAS, sehingga dalam rapat kali ini dilakukan juga Review untuk proyek baru untuk 3 tahun ke depan, beserta standart keuangannya

Setelah review project tiga tahun dilanjutkan dengan rencana kerja tahun 2023.sebelum kembali ke Jakarta dan mengahiri rapat kerja tahun 2022 ini diberikan juga waktu refresing sejenak membangun keakraban diatara staf YFAS dan mitra FGSBM.



Tinggalkan Komentar